Budidaya ketela di lahan sempit
Oke sobat utuk kesempatan kali ini saya akan berbagi pengalaman lagi nih, yang mana cara ini sudah saya praktekan sendiri dan hasilnya ya lumayan.
Adapun topik kali ini yaitu mengenai bagaimana cara Budidaya ketela di lahan sempit yang mana caranya sangat mudah.
Sebelum memulai budidaya ketela ( ubi jalar ini ) alangkah baiknya sobat, mencari atau mempersiapkan peralatanya yang di antaranya yaitu"
- Karung bekas
- Pipa pralon
- Gunting
- Media tanah ( kompos, tanah pasir, pupuk kandang)
- Bibit ketela
Utuk sobat yang belum tau cara pembibitan ketela tambat yang benar, atau dalam arti belum paham cara mencari bibit yang bagus, berikut akan saya kasih tau.
Cara pembibitan ketela ( ubi rambat)
- Pilih bibit dari pohon yang pertama kali panen
- Atu bisa juga dengan cara menyemai ketelanya kemudian nanti kalo sudah keluar tunas dan panjang, batangnya di potong utuk di tanam
Utuk lebih jelasnya mengenai Budidaya ketela di lahan sempit, silahkan simak vidio di bawah ini"
Channel youtube admin" Dwi siswanto
Jangan lupa lik dan subscribe channelnya ya..
Demikian di atas adalah vidio sekaligus artikel mengenai Budidaya ketela di lahan sempit, semoga bisa bermanfaat amin.
Admin udur diri, sampai ketemu lagi di artikel berikutnya. Terimakasih
Komentar
Posting Komentar