Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2017

Beraneka Ragaman Jenis Tanah yang Ada di Indonesia

Gambar
Dalam pertanian maupun perkebunan, tanah adalah suatu tempat yang di jadikan media tanam nomor satu bagi para petani pada umumnya. Jadi sangatlah tidak mungkin apabila sobat petani ingin menjadi seorang petani yang sukses, tidak tau jenis tanah apa yang mau di jadikan lahan tanam. Tapi lain halnya, bagi seorang petani pemula, atau yang lagi belajar bercocok tanam, kebanyakan mereka masih meributkan hasil tanamanya kurang maksimal, yang di sebabkan tanahnya mungkin kurang cocok, atau mereka belum paham betul jenis tanah apa yang mereka tanami. Jadinya persiapan lahan tanam kurang maksimal. Oleh karena itu, dwisangpetani ingin berbagi informasi tentang macam macam tanah yang ada di Indonesia, agar sobat petani lebih bisa memahami jenis tanah tersebut dan bisa tau ciri ciri tanah yang subur. Mari sobat, kita mulai saja pembahasanya tentang jenis tanah ini, yang di antaranya yaitu" Beraneka Ragaman Jenis Tanah yang Ada di Indonesia Macam macam jenis tanah Gbr dari g

20 Macam Jenis Cabai yang Ada di Dunia

Gambar
Cabai merupakan bahan pelengkap masakan yang menjadi faforit bagi para pencinta masak memasak, yang apabila kekurangan bahan yang satu ini masakan kurang nampol,, menutut orang yang suka dengan cabai ,, lain dengan orang yang kurang suka, cabai merupakan musuh terbesar bagi mereka. Keberadaan cabai di dunia ini mempunyai beraneka ragam jenis yang sangat banyak, terutama di indonesia sendiri terdapat cabai yang terkenal yaitu" cabai rawit merah , rawit hijau , cabai merah kriting , cabai merah besar dan lain sebagainya. Itu baru di indonesia , masih banyak lagi jenis cabai di luar sana yang di miliki oleh masing masing negara, sesuai dengan keadaan iklim dan cuacanya. Nah" setelah saya kemarin menerangkan cara budidaya cabai rawit , sekarang' tujuan saya menuliskan artikel ini utuk memberi perkenalan berbagi macam cabai yang ada di dunia, yang mana info ini saya ambil dari berbagai sumber seperti koran, tv , radio, dan dari hasil pencarian mbah kesayangan saya yait

Cara Pembuatan Sambung Sisip Kaki Ganda untuk Tanaman

Gambar
Kaki ganda merupakan salah satu metode penyambungan sisip dengan menambahkan batang bawah lebih dari satu, kaki ganda sekarang sudah mulai marak di budidayakan oleh para pencinta tanaman pohon. Sambung sisip kaki ganda ini mulai di gemari para pencinta tanaman pohon, mungkin karena menjadikan batang bawah pada pohon jadi kuat, dan menghasilkan nutrisi yang banyak utuk kebutuhan tanaman. Bisa juga di jadikan hiasan depan rumah karena, menjadi tanaman yang unik. Dengan memiliki batang bawah lebih dari satu, menjadikan tanaman banyak mempunyai pengakaran, yang bisa menyerap sari makanan dalam tanah, menjadikan tanaman cepat besar dan buahnya banyak. Adapun manfaat apabila sebuah tanaman di tambahkan dengan, metode sambung sisip kaki ganda ini adalah" Tanaman kaki ganda Gbr dari google Memperkuat dan memperluas pengakaran, sehingga bisa memberi nutrisi dan menyupplay sari makanan ke batang utama. Memberi cadangan akar, apabila suatu saat penyakit akar ( pythophtora